Kekerasan terhadap anak masih menjadi persoalan serius di Kota Cirebon. Data ini mengingatkan bahwa perlindungan anak membutuhkan kewaspadaan, kepedulian, dan peran aktif seluruh pihak, karena keluarga dan masyarakat merupakan garda terdepan dalam mencegah terjadinya kekerasan
Kebersihan itu penting untuk semuanya
Penandatanganan Pakta Integritas dan Perjanjian Kinerja Tahun 2026 menjadi komitmen ASN DP3APPKB Kota Cirebon untuk bekerja profesional, berintegritas, dan berorientasi pada pelayanan publik, guna meningkatkan kinerja pegawai serta kualitas layanan yang responsif dan berkelanjutan.
Sinergi Kelurahan Larangan Bersama Warga Menjaga Aliran Sungai Cikenis Aksi nyata untuk lingkungan! Hari ini, Pemerintah Kelurahan Larangan bersama warga RW 18 dan RW 19 bahu-membahu melaksanakan giat bersih-bersih Sungai Cikenis.
Kelurahan Jagasatru melaksanakan patroli malam menjelang Tahun Baru 2026 untuk menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Patroli menyasar titik rawan dan pusat aktivitas warga, disertai imbauan humanis agar masyarakat merayakan pergantian tahun secara aman, tertib, dan kondusif.
Pemerintah Kota Cirebon secara resmi memperkuat infrastruktur kesehatan masyarakat melalui peresmian sejumlah fasilitas kesehatan utama.
Pemanfaatan Aplikasi Mobile JKN menjadi langkah Puskesmas Drajat dalam mendukung transformasi digital pelayanan kesehatan yang cepat, efisien, dan berorientasi pada kenyamanan masyarakat.
DP3APPKB Kota Cirebon mengajak masyarakat menyambut Tahun Baru secara bijak, sederhana, dan ramah anak. Jadikan momen ini waktu refleksi, memperkuat nilai keluarga, serta melindungi anak dari risiko berlebihan seperti kembang api dan konvoi kendaraan